Laman

Minggu, 08 Juli 2018

Alun alun kota bandung

Salah satu tempat di kota bandung yang menjadi salah satu wisata yaitu Alun alun kota bandung yang sudah beberapa kali mengalami perubahan dan yang terakhir oleh walikota bandung kang Emil, Alun alun bandung menjadi tempat wisatawan dalam kota atau luar kota bahkan dari luar negeri menjadi salah satu tempat yang sangat bagus untuk mengambil foto, Instagramable banyak mengambil spot spot yang sangat indah untuk dilihat siang hari atau malam hari , masjid raya bandung yang sangat besar dan megah didepannya terdapat lapangan rumput yang luas memakai rumput sintetis tempat kongkow atau sekedar berkumpul bersama keluarga menikmati keindahan kota bandung, atau di sebelah kiri dan kanan masjid ada menara masjid pengunjung bisa naik pakai lif sampai keatas menikmati pemandangan kota bandung dari atas menara masjid. 
#literasi
#alunalunbandung


taufikadly#KBMP


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

TERIMAKASIH